Masa Kejayaan Kerajaan Majapahit ( Sumpah Palapa Gajah Mada )



Pada masa kejayaannya, Majapahit dengan bantuan mahapatih Gajah Mada. Pada saat itu Majapahit dipimpin oleh Raja Hayam Wuruk juga disebut Rajasanagara memerintah Majapahit dari tahun 1350 hingga 1389. Di bawah perintah Gajah Mada (1313-1364) Majapahit menguasai lebih banyak wilayah. Patih Gajah Mada terkenal dengan sumpahnya, yaitu "SUMPAH PALAPA" Ia menyatakan tidak akan memakan Palapa sebelum berhasil menyatukan Nusantara. Palapa adalah istilah rempah-rempah (yang diartikan kenikmatan duniawi)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Surat Untuk Teman dengan Bahasa Jawa

HASIL PENGAMATAN PERTUMBUHAN BIJI KACANG HIJAU DARI HARI 1 SAMPAI HARI KE 7

Laporan Hasil Pengamatan Makanan - Brownis